Barcelona di Antara El Clasico dan Konflik Pemotongan Gaji

FOKUS Barcelona jelang laga El Clasico melawan Real Madrid bisa saja terganggu. Hal ini dikarenakan konflik pemangkasan gaji yang sedang dijalani para pemainnya.

GERARD Pique sebenarnya menentang adanya pemotongan gaji tersebut, jika bicara keseluruhan skuad. Bek Barcelona itu mengirimkan surat pertentangan keputusan klub bersama dengan Lionel Messi dan sejumlah rekan lainnya.

Mereka menilai sudah ada pelanggaran hak pemain setelah pemotongan gaji pertama dilakukan pada awal pandemi covid-19.(*)

Tinggalkan Balasan