Atur Tata Kelola Pemanfaatan AI, Pemerintah Siapkan Perpres
KEMENTERIAN Komunikasi dan Digital tengah merancang peta jalan dan tata kelola pemanfaatan kecerdasan artifisial atau Artificial Intelligence (AI) yang bersifat inklusif dan multisektor. Wakil Menteri Komunikasi dan Digital Nezar Patria menjelaskan regulasi mengenai AI akan dibuat dalam bentuk Peraturan Presiden (Perpres) untuk memperkuat tata kelola lintas sektor. “Akan ada dua …
Atur Tata Kelola Pemanfaatan AI, Pemerintah Siapkan Perpres BACA LAGI