Rapat Lanjutan Sekolah Perempuan, Asisten I: Perempuan Harus Cerdas dan Inovatif

PANGKALPINANG – Asisten I Bidang Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat Pemerintah Provinsi Kepulauan Bangka Belitung, Drs. Sahirman, M.Si berharap dengan adanya kegiatan Sekolah Perempuan bisa membuat perempuan menjadi lebih berdaya. Untuk itu, di era sekarang ini perempuan harus punya kemampuan dalam penggunaan teknologi digital. “Perempuan harus cerdas, sebab perempuan tiang negara. …

Rapat Lanjutan Sekolah Perempuan, Asisten I: Perempuan Harus Cerdas dan Inovatif BACA LAGI

Sekolah Perempuan Menciptakan Perempuan Mempunyai Penghasilan

PANGKALPINANG – Desa Tanjung Gunung, Kabupaten Bangka Tengah dan Desa Pangkal Beras, Kabupaten Bangka Barat terpilih sebagai target pelaksanaan program kegiatan Sekolah Perempuan “Sekuntum Melati”. Pembelajaran yang akan dilaksanakan selama sekitar tiga bulan ini, bertujuan menciptakan perempuan yang mampu mempunyai penghasilan. Asisten II Bidang Perekonomian dan Pembangunan Yanuar, SH, MH …

Sekolah Perempuan Menciptakan Perempuan Mempunyai Penghasilan BACA LAGI

Lagi, Sebanyak 10 Juta Dosis Vaksin Covid-19 Tiba di Tanah Air

Jakarta – Kedatangan ini merupakan kedatangan vaksin yang ke-17 dari keseluruhan vaksin yang didatangkan pemerintah. Dengan tambahan 10 juta dosis vaksin ini, jumlah total keseluruhan vaksin yang telah diterima Indonesia mencapai 104.728.400 dosis. Pemerintah kembali mengamankan pasokan vaksin Covid-19 untuk mendukung program vaksinasi nasional. Sebanyak 10 juta dosis bahan baku …

Lagi, Sebanyak 10 Juta Dosis Vaksin Covid-19 Tiba di Tanah Air BACA LAGI

Forum Ekonomi Digital Kominfo Fasilitasi UMKM Masuki Perdagangan Digital

Jakarta – Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemkominfo) membentuk Forum Ekonomi Digital Kominfo untuk mendorong pelaku usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) bangkit kembali dari dampak pandemi COVID-19. Forum ini dihadiri oleh 11 operator digital yang sepakat menjadikan UMKM Indonesia menjadi tuan rumah di negaranya sendiri. “Ruang digital, disinyalir potensi dagang …

Forum Ekonomi Digital Kominfo Fasilitasi UMKM Masuki Perdagangan Digital BACA LAGI

Presiden Tinjau Vaksinasi bagi Pelaku Sektor Jasa Keuangan

Jakarta – Presiden Joko Widodo meninjau langsung pelaksanaan vaksinasi Covid-19 massal bagi pelaku sektor jasa keuangan yang digelar di Tennis Indoor Senayan, Jakarta, Rabu, 16 Juni 2021. Sedikitnya 10 ribu orang dari sektor perbankan, pasar modal, dan industri mendapatkan suntikan vaksin AstraZeneca pada kesempatan tersebut. “Pagi hari ini kita melaksanakan …

Presiden Tinjau Vaksinasi bagi Pelaku Sektor Jasa Keuangan BACA LAGI

Berkolaborasi Wujudkan Indonesia Maju ber-SDM Unggul

Jakarta – Kolaborasi dari berbagai pemangku kepentingan sangatlah penting dalam rangka mewujudkan gerakan Merdeka Belajar dan Kampus Merdeka yang menjadi agenda pemerintah untuk mempercepat penyiapan talenta unggulan Indonesia. Presiden Joko Widodo mengajak sekaligus menantikan kontribusi seluruh pihak untuk bersama membangun dan mempersiapkan sumber daya manusia Indonesia yang unggul. Kolaborasi dari …

Berkolaborasi Wujudkan Indonesia Maju ber-SDM Unggul BACA LAGI

BPDLH Akan Kelola Dana untuk Program Lingkungan Hidup dan Perubahan Iklim

Jakarta – Kementerian Keuangan melalui Badan Layanan Umum Badan Pengelola Dana Lingkungan Hidup atau Indonesian Environment Fund (BLU BPDLH/IEF) melakukan penandatanganan project documents dan perjanjian pengelolaan dana program lingkungan hidup dan perubahan iklim bersama dengan Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (LHK) dan United Nations Development Programme (UNDP) di Gedung Manggala …

BPDLH Akan Kelola Dana untuk Program Lingkungan Hidup dan Perubahan Iklim BACA LAGI

Presiden Dorong Peningkatan Disiplin Prokes dan Akselerasi Vaksinasi

JAKARTA – Presiden Joko Widodo menekankan dua hal dalam penanganan pandemi Covid-19, yakni implementasi penerapan protokol kesehatan di lapangan dalam kerangka Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) skala mikro dan akselerasi program vaksinasi nasional. Hal tersebut disampaikan oleh Menteri Kesehatan, Budi Gunadi Sadikin, dalam keterangan pers bersama Menteri Koordinator Bidang Perekonomian, …

Presiden Dorong Peningkatan Disiplin Prokes dan Akselerasi Vaksinasi BACA LAGI